My Life So Cold

Selasa, 10 Januari 2012

Local Application for Technology Operation System

KOMPAS READER 1.0

     Aplikasi lokal Kompas Reader versi 1.0 ini dikembangkan oleh Pt. Kompas Media Nusantara dan dikelola oleh Pt. Kompas Cyber Media. Aplikasi ini digunakan sebagai pemberi informasi berita dalam bentuk media digital yang mana isinya kurang lebih sama seperti yang ada dalam media cetak.

  Menurut situs resmi http://digital.kompas.com/reader.php , cara menggunakannyapun mudah, dengan mencoba mendownload aplikasi kompas tersebut, lalu mengsinkronisasikan maka pengguna bisa bebas dimanapun mengakses aplikasi tersebut.

  Aplikasi tersebut bisa digunakan dalam system operasi WINDOWS, MacOS dan LINUX. Tetapi, jika ingin mengunduh aplikasi ini, diperlukan  sofware lain yaitu Adobe Air. Aplikasi inipun bersifat free download. Seperti yang dikutip dalam http://id.wikipedia.org/wiki/Kompas_%28surat_kabar%29#KOMPAS_Reader_1.0 , aplikasi KOMPAS Reader ini pertama kali dikembangkan oleh Dody Dharma, yang pada saat itu merupakan mahasiswa tingkat akhir Institut Teknologi Bandung (ITB).
   

Tidak ada komentar:

Posting Komentar